REKAN AGNES

22 3 0
                                    

Di sebuah kota yang miskin, kumuh, Dan hanya menyisakan bangunan tua di sana,bagaikan kota mati yang tak berpenghuni tak ada pekerja kantoran,mall,tokoh,sekolah hanya ada sampah Dari berbagai kota yang sudah lebih maju.namun aneh nya kota itu di jaga ketat oleh tentara militer dan di portal,melarang orang-orang memasuki kota itu selain militer Dan pejabat-pejabat tinggi.jika ada warga sipil atau seorang menyusup ke kota itu ia tidak akan kembali lagi.hal aneh itu membuat seorang perempuan jurnalis bernama Agnes menjadi kian penasaran ,seperti menghantuinya di tiap malam,ini lah awal di mulainya petualangan Agnes.

Seorang wanita baru bangun tidur lalu melihat Jam, dan alangkah terkejutnya ia telat untuk hari pertama bekerjanya ,ia langsung berlari mandi , sarapan lalu bercermin sambil berkata "perfect" dan berlari keluar di jalan ia berlari begitu kencang mengejar bus yang telah jalan,dan dia tidak dapat mengejarnya akhirnya ia berlari menuju kantornya,dan dia akhirnya sampai lalu ia di interview oleh pemilik perusahaan itu dan dia mulai memperkenalkan dirinya.

"Hallo nama saya Agnes"

Dan wanita itu adalah Agnes,agnes di terima di perusahaan itu,ia menjadi seorang jurnalis dan ia di pasangkan dengan Riky yang akan menjadi rekanya untuk meliput berita.lalu Agnes pergi ke kantin dan di sapa oleh rekan barunya riky.*

"hai nama ku riky,kamu Agnes ya?,kita akan menjadi rekan sekarang"sapa riky.*

"hai,ya..senang bisa bekerja sama"jawab Agnes.*

"apa kamu tau,aku sudah meliput berbagai kejadian,dari kecelakaan,bencana alam dan pembunuhan"kata Riky.*

"wow...itu sangat keren...aku juga ingin mencobanya,apa ada yang lebih dari itu?"tanya Agnes.*

"emmm tidak,oh sepertinya ada,apakah kamu tau kota mati di perbatasan kota ini?"Jawab dan tanya riky.*

"Oh ya,aku tau kota itu,memangnya kenapa?"tanya balik Agnes.*

"serius kamu gak tau cerita soal kota itu?,oh kamu tinggal di pelanet mana sih."canda riky.*

"ya aku tidak tau,"Jawab Agnes.*

"banyak kejadian aneh di sana,mungkin tampaknya seperti kota mati, tapi rumor mengatakan di sana tempat penelitian elien,perdagangan organ manusia,dan mengubah genetik manusia menjadi zombie,"jelas riky.*

"emm aku tidak percaya hal seperti itu,itu kan hanya rumor"jawab Agnes.*

"hey banyak yang masuk ke kota itu dan tak kembali lagi,apa kamu tau itu?"tanya riky.*

Tiba-tiba ponsel Agnes berdering dan itu adalah telfon dari rekanya di pusat informasi,dia dan riky harus cepat ke alun-alun kota yang sedang terjadi penyandraan seorang wanita,lalu Agnes dan riky bergegas ke alun-alun kota.

"hey sebentar ada yang menelfon,.ayo cepat kita harus ke alun -alun kota, Di sana ada penyandraan seorang wanita"kata Agnes.*

"huh ini akan menjadi pengalaman pertama mu kawan"jawab riky.*

"mungkin aku sudah terbiasan akan hal seperti ini"jawab agnes.*

Saat di alun-alun kota mereka bergegas mempersiapkan liputan,lalu melihat orang itu akan membunuh wanita yang di sandra, dan Agnes tidak tinggal diam,ai mengatakan kepada riky untuk menunggunya dan riky tetap meliput orang itu , lalu Agnes mencoba mengendap-endap dari belakang dan ia berhasil melumpuhkan orang yang menyandra dengan keahlian bela dirinya.*

"riky tunggu di sini,aku akan segera kembali"kata Agnes.*

"hey..hey..Agnes kamu harusnya membawakn berita ini,ah ya sudah lah,aku akan terus meliput"jawab riky.*

*apa-apaan in kenapa mereka hanya melihat dan tak berusaha melawan,padahal ini tak sulit."Kata Agnes sambil mengendap-endap.*

"terima ini kaparat,hiak."kata agnes sambil melumpuhkan kaparat itu.*

"waw...Dia kan Agnes,wah dia jago bela diri ya"gumam riky.*

Setelah kejadian itu Agnes dan riky kembali ke kantor dan saat mereka tiba di kantor semua memberikan selamat kepada Agnes telah menjadi pahlawan.*

"wah Agnes kamu adalah pahlawan di perusahan kita"ujar direktur perusahaan itu*

"iya selamat ya,kamu seperti lampu yang menerangi perusahan ini"puji karyawan yang lain.*

"hey hey aku juga pahlawan, aku juga memberikan Agnes izin untuk pergi saat meliput kalo tidak dia tidak akan melakukan itu"kata riky dengan menyombongkan diri nya.*

"ih apaan kamu cuma menonton dan merekam"saut karyawan lain.*

Lalu ada pemberitahuan di speaker,ada kebakaran di perumahan elite,agnes dan riky pun kembali bergegas menuju lokasi.*

Saat sampai di lokasi Agnes mulai meliput lokasi kejadian dan ternyata kebakaran itu di sengaja dengan di temukanya pelaku lalu Agnes menanyai beberapa pertanyaan ke pada  salah satu polisi di sana,dan saat Agnes menanyai tentang kemana dan hukuman apa yang akan di jatuhkan ke pada pelaku,dan polisi itu tidak menjawab dan langsung pergi.agnes pun agak penasaran dan curiga manum dia tetap melanjutkan liputanya.*

"hey Agnes kenapa kamu seperti memikirkan sesuatu"tanya riky.*

"hah,oh iya...kamu ingat tidak saat aku menanyai polisi itu tentang kemana dan hukuman apa yang akan di jatuhkan ke pelaku pembakaran?"tanya agnes.*

"oh ya...aku juga heran kenapa,tapi ya sudah biarkan saja lah"jawab riky.*

"tapi seperti ada yang janggal,dan itu membuatku penasaran"kata Agnes dengan penasaran.*

"ya aku juga, sepertinya sejak dulu tidak ada jurnalis yang mendapatkan informansi tentang penjahat-penjahat yang tertangkap,mereka seperti lenyap di telan bumi."saut riky,dengan menceritakan.*

Setelah berbincang dengan riky Agnes pun pulang ke apertemen nya,dan dia masih memikirkan hal tadi,dan ia sepertinya merencanakan sesuatu.dan ke esokan harinya Agnes kembali berangkat dengan tergesa-gesa namun dia tau jika dia akan terlambat lagi,jadi dia menyiapkan sepeda di parkiran apertemenya.

"oh tidak aku telat lagi,hemm tapi ini tidak akan terulang lagi"kata Agnes sambil bersiap-siap*

Agnes pun berangkat menggunanakan sepedanya melaju dengan kencang dan hampir saja mengalami kecelakaan,namun dengan ke lincahanya ia dapat melewati benda-benda yang menghalangi jalanya.*

"huhh akhirnya aku sampai juga"kata Agnes sambil ngos-ngosan.*

"Agnes-agnes sepertinya kamu suka sekali terlambat,tapi untungnya kamu lincah seperti kilat."kata riky.*

"aku sudah terbiasa dengan terlambat sejak SD"jawab Agnes.*

Lalu Agnes dan riky pergi ke kantor dan saat sampai di sana ,Agnes dan riky di tugaskan untuk segera ke mercusuar karena ada kejadian pembunuhan,agnes dan riky pun bergegas ke sana,saat sampai di sana, seperti biasa Agnes dan riky bergegas meliput,saat meliput Agnes teringat akan pertanyaan seputar pelaku kejahatan,lalu Agnes menanyakan apa yang akan di lakukan terhadap pelaku kejahatan ,namum petugas keamanan di sana sama sekali tidak menjawab pertanyaan nya dan itu membuat Agnes semakin penasaran.

"riky apa kamu juga heran dengan petugas keamanan di sana?"tanya Agnes.*

"tidak, memang kenapa?"jawab riky*

"kenapa setiap kita menanyai para petugas keamanan saat di tanyai seputar pelaku kejahatan mereka tidak menjawab dan milih menghindarinya?"tanya Agnes.*

"oh ya kamu benar,kenapa yah"jawab riky.*

"apa kamu setuju jika kita mengikuti mereka?"tanya Agnes*

"huhh sepertinya menyenangka,ok aku setuju"jawab riky.*

Lalu Agnes dan riky pun merencanakan sesuatu untuk esok.

160 PATIENT Where stories live. Discover now