"Rei...."
Keheningan merayap setelah Wiriya berhenti bergumam, taman yang sepipun menjadi tampak semakin sunyi dan menakutkan, tapi tak akan pernah membuat takut hati Rapuh Wiriya yang saat ini sedang terluka.
WIRIYA P.O.V
Aku tahu aku bodoh, bodoh karena jatuh cinta dan kembali mempercayai cinta. Dulu dia juga kucintai, tapi.... Ah sudahlah aku pun tak sudi mengingat- ingat tentangnya.
Ku kira dia berbeda. Kukira dia tak akan menghianatiku. Ku kira aku bisa mempercayainya dan melabuhkan cintaku padanya, tapi....
"Rei...."
Tanpa sadar ku gumamkan nama wanita itu. Nama yang selama beberapa bulan ini mewarnai hidupku. Tapi kemarin dia....
Baru ku tahu bahwa semua wanita sama saja. Mereka jalang, mereka rendahan, pelacur murahan.Haaa,aah pasti wajah ku tampak buruk sekali hari ini. Kemana Wiriya yang tampan? Kemana sosok playboy cassanova Wiriya? Kemana CEO Wijaya corp? Yang ada saat ini hanya pria menyedihkan, di taman kota tengah malam dan sendirian. Pria memalukan yang meratapi nasib, karena di selingkuhi wanitanya.
Hoi Wiriya Wijaya, bangunlah !
Jangan terus terpuruk hanya karena satu wanita murahan. Lihat lah sosok mu yang mengenaskan. Kau tampak tak lebih baik dari seorang gelandangan. Sadarlah. Kau bisa mendapatkan seribu Reina untuk kau tiduri karna harta dan rupa mu."Aku sudah mulai gila!"
Yah aku gila karena mu Reina Wati. Wanita polos berwajah binal. Polos, huh? Yang benar bertampang polos berhati binalkan? Semua wanita sama saja!. Yang mereka cari adalah harta , tahta dan rupa.
Dan entah sial atau malah beruntung karena aku memiliki semua itu. Tapi aku hanya manusia biasa. Aku ingin di cintai dan mencintai. Aku ingin memiliki cinta yang tulus.
"Dasar bodoh! Naïf! Munafik! Mana ada cinta sejati di dunia yang busuk ini?"
Busuk, manusia yang busuk di dunia yang busuk pula. Baiklah jika semuanya memang busuk, maka mari sama- sama kita membusuk dineraka.
"sepertinya meninggalkanmu saat ini, terlalu dini!"
Ya terlalu dini untuk MENINGGALKANMU BEGITU SAJA!!!!!!!!!!!!! Membuatmu menderita adalah keseangan tersendiri. Akan kubuat kau menyesal dan menangisi kehancuran di sepanjang sisa hidup busukmu.
"Lihat akan ku buat kau menyesal karena telah menghianatiku, sayang!"
Mungkin kah iblis itu ada? Jika ada maka aku yakin seperti itulah aku saat ini. Aku tak perduli. Yang terpenting saat ini aku akan membuat mu menderita sebelum aku benar benar meniggalkanmu.
Perang batin dan semua hal gila ini membuat ku lelah. Mungkin sebaiknya lelapkan mataku sejenak sebelum aku memulai hariku untuk menghancurkan mu, Reina Watiku.
AUTHOR P.O.V
Kicau burung pipit menyapa sang surya yang tersenyum di sisi timur bumi. Hangat sinar mentari menerpa sosok tegap yang terkulai menutup mata dibangku panjang taman kota.
"Paman, paman kenapa tidur disini?"
Seorang bocah berumur 6 tahun mengguncang-guncangkan sosok itu dengan pelan, mata bulatnya menatap penuh keheran pada sosok pria asing yang tertidur ditaman.
"Paman sudah pagi. Paman,,, ayo bangun"
Suara cempreng khas anak kecil itu ternyata sanggup mengusik ketenangan tidur pria itu. Kelopak matanya mengerjap-ngerjap menyesuaikan dengan kondisi yang ada.
KAMU SEDANG MEMBACA
kenangan yang hilang
RomanceSUMMARY..... Patah hati karna cinta pertamanya, membuat Reina Wati terpaksa harus menikah dengan paman angkatnya Reyhan Purnama. Akan kah sang paman bisa menumbuhkan cinta dianta mereka? Atau ia harus merelakan sang keponakan kembali pada cinta pert...
Kamar 2o9 love hotel
Mulai dari awal