36 Manusia Aneh (Completed)

By fluppypom

68.2K 3.7K 299

Amazing cover by @Ekaaadewi "Kalian ini selalu aja ya kalo di bilangin bandel, sekarang kalian mau keluar ata... More

Ibu wali kelas
Absen 1
Absen 2
Absen 3
Absen 4
Absen 5
Absen 6
Absen 7
Absen 8
Absen 9
Absen 10
Absen 11
Absen 12
Absen 13
Absen 14
Absen 15
Absen 16
Absen 17
Absen 18
Absen 19
Numpang Lewat
Absen 20
Absen 21
Absen 22
Absen 23
Absen 24
Absen 25
Absen 26
Absen 27
Absen 28
Absen 29
Absen 30
Absen 31
Absen 32
Absen 33
Absen 34
Absen 35
Absen 36
Extra Part (Pameran)
Tb
pengumuman

Prolog

10.1K 604 34
By fluppypom

Ini kejadian sekitar beberapa bulan yang lalu, saat murid kelas sembilan masih belum disibukkan dengan ujian ujian penentu kelulusan.

Saat itu jam menunjukkan pukul 06.50 yang artinya sepuluh menit lagi bel masuk akan berbunyi.

"Lah kalian pada ngapain? Kok masih diluar?"

"Ini nih si Dwi masih belum dateng. Padahal kan kunci kelas ada sama dia Vin!" Kata Bagus selaku ketua kelas dengan sedikit penekanan

"Lah?"

"Iya jadi kemaren itu dia yang balik terakhir, otomatis gue gak bisa nunggu kelas sampe sepi kan yaudah kunci kelas gue kasih ke dia!" Jawabnya

"Ya lagian lo udah tau si Dwi kalo dateng mepet jam masuk, bego sih!"

"Ya tau deh!" Jawab Bagus acuh tak acuh

Lalu tak lama setelah itu, semua anak anak di kelas perlahan mulai berdatangan. Ya karena kelas masih terkunci mau tak mau ya kita sekelas harus rela duduk di teras depan kelas.

Bel masuk akan berbunyi 5 menit lagi. Tapi Dwi masih belum terlihat batang hidungnya. Dan saat waktu sudah menunjukkan jam 7 tepat, barulah terlihat Dwi yang berjalan dengan santainya melambaikan tangan ke arah anak anak yang seperti gembel di emperan toko.

"Hai gaessss!" Sapa Dwi dengan wajah tanpa dosa nya

"Baru dateng mbake?" Sahut Hendra dengan penuh penekanan

"Hehe, gue kesiangan!" Balas Dwi setengah cengengesan

"Pala lo kesiangan, kita udah kyk gembel yang ngemis depan toko bangunan bego!" Sahut Bagus yang tumben sekali hari ini mengumpat dengan kata kata yang kasar

"Yaudah iya sorry, lagian enak kan
Ya ini yang namanya solidaritas, kalian keliatan bangen kebersamaannya pas kyk tadi. Salut gue sumpah!!" Jawab Dwi sambil bertepuk tangan membanggakan dirinya

"Bacod ae lo mbake, pidato lo kurang panjang. Abis makan kroto lo ya? Ngoceh mulu!" Jawab Hendra lagi

"Wesssss sabar dong, gue kan baik......,,,.........." kata Dwi dengan pidatonya yang super panjang

Sementara anak anak yang lain hanya bisa geleng kepala melihat ini. Bahkan anak anak dari kelas lain pun juga ikut memperhatikan keanehan yang kelas kami lakukan sepagi ini.

Ya memang ini kelasku

Kelas paling heboh
Kelas nya orang orang aneh yang berkumpul jadi satu.

Proses belajar mengajar mungkin sudah berlangsung selama sepuluh menit. Tapi kelas kami masih saja tertutup rapat dengan pintu yang masih terkunci. Semuanya tak ada yang berniat membuka kunci itu, sampai suara guru membuyarkan semua perdebatan yang ada.

"Kalian ini ngapain masih diluar?" Kata Bu Tutik

"Masuk!" Sambungnya lagi.

Bukan malah masuk, semua anak kelas malah melihatnya dengan tatapan penuh tanda tanya. Mungkin muak dengan kelakuan peserta didiknya, bu Tutik akhirnya meninggalkan kami yang masih diam mematung. Dan sedetik setelah beliau pergi, kami semua terbahak.

BERSAMA SAMA........

Continue Reading

You'll Also Like

302K 51.7K 25
[SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW BIAR BISA BACA] Ketika Azka yang polos telah beranjak dewasa dan berhasil melalui masa pubertasnya. Hari demi h...
10.3M 142K 9
"Gue cuma mau nikmatin masa remaja dengan senang-senang, bukan ngurus suami macem Sean yang setiap hari bawa selingkuhannya ke rumah!"
946K 82.4K 21
Menjadi istri orang gila seperti Asgard? ***** •(update setiap hari) •Toxic relationship "Yah, aku mau dia." "Siapa namanya?" "Ara, Arazafa." "Oke...
400K 37.4K 37
"Salahkan takdir yang mengikat dia denganku." Adara tidak menyangka tindakan kecilnya akan mengubah nyaris di keseluruhan hidupnya. Masuk ke kehidupa...