Ilusi kata

By indahnurani1

247 27 12

puisi adalah suatu wadah untuk mencurahkan isi hati dan pikiranku saat tidak ada lagi orang yang harus kusamp... More

Part 1
Part 2
part 3
part 4
part 5
part 6
Whislist
Asrar
Ratna
Aku dan Luka
Asrar 2
Cahaya

Part 7

13 0 0
By indahnurani1

Hai,apakah pemilihan umum membentuk perpecahan masyarakat ?


Hai, apalah arti pancasila dan undang-undang sebagai pemersatu bangsa?


Jika,pemilihan umum saja membuat umat terpecah-belah


Jika, perbedaan saja menjadi polemik bangsa.


Hai,pertiwi apakah Indonesiamu seperti ini pada masa kini ?


Seperti suara-suara kami terbelenggu dan terpenjarakan.


Hai, negara demokrasi!


Kuasamu dari rakyat,oleh rakyat dan untuk rakyat


Bebaskan mereka untuk bersuara dan dengarkanlah jeritan mereka!


Tanpa ada desakan-desakan yang berarti.


Tanpa kau suap suara kami, untuk kau rebutkan kursi-kursi legislatif.


Tanpa janji-janji manismu... Yang akhirnya kau dustakan.















Continue Reading

You'll Also Like

237K 7.1K 25
[M] Menggoda Taehyung adalah keahlian Jisoo
2.2K 179 68
"Hanya tulisan ungkapan hati yg mungkin bisa mewakili perasaan, hanyut dan tenggelam dalam lamunan"
4.9M 435K 132
blok A tidak pernah tidak ramai. 24 kepala keluarga dengan putra - putri berusia sebaya. Kadang ada berantem kadang ada yang dinistakan kadang ada ya...
1.6K 193 40
"Cari diri-Mu dalam semesta ke-Aku-an mu, maka kau akan temukan Tuhan-mu." (nama-Ku)