MELODYRAMA [REVISI]
  • Reads 3,216
  • Votes 1,290
  • Parts 56
  • Reads 3,216
  • Votes 1,290
  • Parts 56
Complete, First published Oct 01, 2021
#MELODYRAMA 

Cinta yang dulu bersama dan kini harus berpisah. Kisah semasa SMA yang takan ku lupakan, Rama Wijaya Zelvaron. 

"Bingung..." 

Aku terkejut karena tiba-tiba ada yang duduk di samping ku, dan berbicara. Aku menoleh ternyata Rama. 

"Bingung kenapa?" tanya ku sambil berbalik menghadap Rama.

"bingung semesta seluas itu, aku cuman mau kamu" jawab Rama 

"Hah? Maksud kamu?" tanya ku lagi. 

"sederhananya kamu yang buat aku jatuh cinta " ucap Rama.

Aku semakin tidak mengerti dengan apa yang Rama ucapkan. Apa mungkin Rama mengigau? Atau dia kenapa?

"hati ku penuh kamu" ucap Rama lagi, kini tangan dia menggenggam tangan ku.

"Maksudnya....?" aku bertanya lagi karena aku benar-benar tidak mengerti. Dan kenapa Rama jadi sok puitis saat itu.

"Aku Jatuh cinta Sama Kamu Melody Andromeda" ucap Rama


#IG: @Amandashaja_
         @itsstoryManda

HAPPY READING
THANKS
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add MELODYRAMA [REVISI] to your library and receive updates
or
#340bandung
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ALVERO DAN ADEEVA||✔️[OTW REVISI]  cover
Lauhul Mahfudz  cover
Reyhan dan Arsya [Completed] cover
REVANYA cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
The Sky People (TAMAT) cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
Antagonist Badas Couple!! cover
MAHESA cover
AIDEN & SHERA [TAMAT] cover

ALVERO DAN ADEEVA||✔️[OTW REVISI]

37 parts Complete

⚠️Bagi yang alergi dengan typo harap jangan mampir⚠️ menikah dengan orang yang gk lo kenal sama sekali.. OH NO di umur yang baru menginjak 17th alvero dan adeeva harus siap menerima kenyataan bahwa mereka harus menikah tanpa ada landasan cinta sedikitpun. ini karna mereka di jodohkan oleh perjanjian konyol orang tuanya itu. apakah alvero dan adeeva bisa menjalani rumah tangga ini?,hanya merekalah yang akan tau akhirnya