Kunang-kunang mati lampu

1.2K 24 0
                                    


Maaf ya guys udah lama gk update soalnya handphone ya rusak dan akun ya ilang jadi nyari ya lama dehh...maaff yaa..
Oke lanjut.
*******************
Sekawanan kunang-kunang sedang terbang dengan bebasnya di udara, di antara mereka ada seekor yang tidak bercahaya. Seekor kunang-kunang lainnya merasa aneh, maka ia segera menghampirinya dan menanyanya: "Oh, Saudaraku, mengapa engkau tak memancarkan cahaya seperti teman-teman kita yang lain?"

"Karena bulan yang lalu aku telah lupa melunasi biaya listrik!" jawab kunang-kunang yang tak bercahaya itu.

30 Cerpen LucuTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang