Opening

646 61 7
                                    

Bunga-bunga yang memiliki arti, entah itu dengan kenyataan yang pahit maupun manis di baliknya, dijadikan tema di event kali ini. Event khusus untuk penyambutan para member Generation of Dreamers gen keempat. Cerita dengan permulaan dan ending yang berbeda-beda, selalu mengisi setiap eventnya. Semanis sifat ketika di depan doi, selembut kulit bayi jadilah iklan popok, sepahit kenyataan elu yang ditolak doi.

Dengan bunga-bunga di bawah ini yang kami jadikan sebagai tema di buku kali ini :

1. Bunga Morning Glory, dengan maknanya janji yang akan dipenuhi.
Bunga ini dibawakan dengan genre utamanya historical fiction.

2. Bunga Sweet Pea yang memiliki makna ucapkan "selamat tinggal"
Bunga yang bersama dengan genre romance.

3. Bunga Daisy yang maknanya kepercayaan.
Makna bunga yang akan menceritakan cerita bergenre fantasi.

4. Bunga Dafodil dengan makna rasa hormat.
Rasa hormat dibawakan bersama genre science fiction.

5. Bunga Camelia Putih dengan maknanya menunggu.
Bunga ini dibawakan bersama genre teenfiction.

6. Bunga Hydragea yang memiliki makna kebanggaan.
Kebanggaan dengan genrenya adventure.

dan yang terakhir,

7. Bunga Iris dengan keloyalannya.
Rasa loyal yang dibawakan bersama dengan genre action.

7 bunga yang akan membawakan kita ke 7 genre berbeda dengan rasa yang berbeda, terus scroll untuk merasakan perbedaannya!

HanakotobaTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang