Andini • Perdebatan dengan sheila

441 5 0
                                    

Sesampainya di ruangan kerja sheila rio pun menanyakan apa yang terjadi sebenarnya.

" Maksud kamu apa sih?"tanya Rio dengan nada rendah namun marah

" Ya gak ada maksud apa apa sih"jawab sheila sambil menatap layar komputernya

"Tolong jelasin masalah kamu dengan aku apa "tanya rio sambil memasang muka bingung

" Oke okee "ucap sheila dengan muka sinis

"Kamu punya pacar kan,makanya setiap aku ajak makan dan kamu gak pernah mau?"tanya sheila sambil tertawa

"Terus urusan nya aku punya pacar apa engga itu urusan kamu kah?"jawab rio yang memasang muka marah

" Kok kamu marah sihh,aku gak pernah liat kamu marah?"ucap sheila sambil memasang muka sedih

" Gini deh,kamu jelasin maksud dari semua ini,Dan aku minta maaf kalau sampai marah begini "tanya Rio sambil memandang sheila

" Kamu tau gak,Aku tuh Suka sama kamu!"jawab sheila sambil memasang muka sedih

Rio pun terdiam dan beranjak pergi dari ruangan sheila

"Rioooo "ucap sheila sambil berteriak sedang

Sheila yang melakukan itu pun merasa bersalah karna telah menuduh rio.

Keesokan harinya sheila datang ke ruangan rio,lalu rio melihat sheila juga namun tidak perduli atas kehadiran nya.

" Rio maaf soal kemaren "ucapnya sheila sambil memandang rio

Rio pun masih saja tidak memperdulikan nya

Sheila terus banyak bicara sehingga membuat rio geram

"Mau kamu apa sih,mau bilang ke bos lagi kalau aku memaksa mu berpacaran,tolong jangan ganggu aku!"tanya rio dengan nada rendah

" Engga aku kesini cuman mau minta maaf "jawab sheila dengan menunduk

" Mau bahas soal kamu suka sama aku?"tanya rio dengan nada rendah

" Iyaa"jawab sheila dengan muka termenung

"Kamu mau tau kenapa aku gak suka bercerita atau ngobrol sama perempuan yang ada di kantor ini termasuk kamu?"tanya Rio sambil melihat sheila

"Kenapa "jawab sheila dengan muka bingung

" Aku minta maaf aku gak bisa ceritakan masalalu ku terhadap mu soal aku gak mau berbicara dengan wanita"ucap Rio dengan muka santai

Sheila semakin bingung dengan perkataan rio

Sheila pun keluar ruangan rio dengan muka sedih dan rio pun hanya bisa terdiam

Keesokan harinya sheila tidak ada masuk kantor dan rio berfikir telah menyakitinya Soal omongan kemarin.
Seharian bekerja rio tidak focus karna terus memikirkan sheila.

Dan setelah bekerja rio pun mencari alamat dan data karyawan di komputer.

Setelah lama mencari akhirnya rio ketemu alamat nya sheila.

Dan rio pun mendatangi rumah sheila

"Ting nong ting nong" bel rumah sheila berbunyi

" To Be Continued "

**
Rio mau ngapain yah di rumah Sheila??🤔

Jangan Lupa vote dan coment ya,Jangan jadi silent Reading sahabad reading😉

Semoga terhibur😊

ANDINI √ [ TAMAT ]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang