Keesokan harinya, keluarga Johnny datang ke rumah untuk bertegur sapa tentunya tanpa Johnny karna dirinya masih berada di LA.
"Lama ga ketemu, makin cakep aja" ucap Jacob pada Ria
"Ngaco" ucap Ria
"Gimana sekolah di LA? Seru?" Tanya Annie
"Seru, temen temen nya pada ramah" ucap Ria
"Lu ketemu abang gua?" Tanya Lauren sangat hati hati.
"Uh? Ketemu ko. Gua juga ketemu sama Carly" ucap Ria
Semuanya terdiam saat Ria menyebutkan nama Carly.
"Mau minum apa guys?" Ucap Ria berucaha mencairkan suasana kembali.
"Ah yang ada aja" ucap Careson.
Ria pamit pergi untuk ke bar minuman, dan saat Ria pergi pun semuanya menanyakan apa Ria tau tentang Carly?
"Apa Ia udah gau tentang Jo dan Carly?" Tanya Hayden
"Gua gatau, kalau dia tau berarti Ria udah putus dong sama Johnny?" Tanya Jacob lagi
"Kalian belum tau? Kalo Jo sama Ia putus?" Tanya Careson
Semuanya menggeleng, ternyata Jo hanya cerita pada Careson
"Abang gua gila, ngapain dia milih Carly?" Tanya Lauren
"Carly bukannya umur jauh sama Jo ya?" Tanya Hayden
"Guys diminum" ucap Ria. Semuanya tampak kaget ketika Ria datang membawa minumannya.
Mereka berbincang ringan sebelum keluarga Johnny pulang.
"Makasih udah datang ya, kapan kapan main sini lagi" ucap Ria
"Iya Ia, lu juga main sana ya" ucap Lauren
"Oke"
✨🌈🌻
"Jalan yuks" ajak Ari pada adik nya
"Haiyu meluncur" ucap Ria
Kini Ria dan Ari sedang berbelanja di salah satu mall. Setelah belanja Ari dan Ria makan karna sedaritadi Ria rewel karna lapar.
"Mau makan apa princess?" Tanya Ari
"Hanamasa aja" ucap Ria.
"Ayo dah"
Ria dan Ari benar benar menghabiskan waktu berdua, mereka mengobrol, bercanda. Rasanya udah sangat lama Ria dan Ari tidak begini
*Plak
"Cewe murahan lu ya, rebut cowo gua" ucap wanita yang tiba tiba menampar Ria.
Ari langsung berdiri memeriksa adiknya. "Dek, gapapa?" Tanya Ari
Ari langsung berdiri "dia adik gua bangsat" ucap Ari
Cewe itu terdiam, kaget mendengar ucapan Ari
"Se- sejak kapan kamu punya adik?" ucap nya
Ria berdiri dan menghadap wanita itu.
"Yang murahan disini siapa? Yang langsung marah marah kaya orang kesetanan sampai nampar orang padahal itu adik nya. Kelakuan kamu kayang wanita rendahan yang tidak berpendidikan" ucap Ria
"Janga ucapan lu!" Ucap cewe itu
"Jaga dulu aja tangan nya, suapaya ga ringan tangan" ucap Ria
"Kita putus!" Ucap Ari tegas.
Semua yang ada di ruangan itu menontonn mereka sedaritadi. Perempuan itupun pergi
"Mana yang sakit?" Tanya Ari
KAMU SEDANG MEMBACA
still with you
Fanfiction[Sequel of perfect bad girl] jika aku bertemu denganmu kembali maka aku akan melihat ke dalam matamu dan mengatakan aku merindukanmu - Johnny