SEMOGA

43 2 0
                                    

Kamu tau..
Lelahku hilang hanya dengan melihatmu.
Tak pernah sebaik ini dari hari lalu yang abu-abu.

Kau warna baruku yang cukup indah..
Dan saya harap warna itu akan semakin cerah.
Bukan memudar seperti yang sudah-sudah.

Iya, 'cukup indah' sebab itu hanya masih harap. Dan kamu tau jawab nya? Ya, saya pasti akan kecewa sebab berharap pada ciptaan-Nya bukan pada-Nya.

Dan saatnya saya berharap pada-Nya. Agar yang 'cukup indah' akan benar-benar menjadi 'indah'.

-Shilospink

Sajak Tanpa ArtiWhere stories live. Discover now