3.Iblis bertopeng Malaikat(1)

25K 2.2K 101
                                    

.
.
.
.
.
.
.
.
Iblis bertopeng malaikat
.
.
.
.
.
.
.
.
.


Pintu kelas terbuka.

Mendadak seisi kelas menjadi hening memperhatikan seseorang yang masuk.

Alfaris pun masuk.

Seisi kelas memperhatikan nya yang berjalan menuju bangkunya dengan muka datar dan tidak menunduk seperti biasanya.

Setelah sampai di bangku nya Alfaris acuh tak acuh dan menenggelamkan wajahnya ke bawah meja dan

"Oy~ oy~ siapa ini"kata seorang murid menghampiri nya.

"Bukanya seharusnya lu menghampiri kita dulu" sambung salah satu temanya.

"Oy! Lu denger ga sih?!"bentak salah satu temanya.

"Jangan-jangan lu dah budek! Hah?!" Bentak nya sambil menarik rambut coklat Alfaris sehingga ia terpaksa memandang mereka.

Dengan cepat ia mengenali semuanya.

Yang pertama bernama Daffin Fransisco memiliki penampilan yang lumayan rapi dengan seragam dan properti yang lengkap layak ya anak teladan, wajah tampan berambut hitam di sisir rapi membuatnya menjadi pedoman dikelas namun dengan penampilan seperti itu tidak ada yang menyangka bahwa dia merupakan lelaki yang  biasanya menjadi kan Alfaris babu dalam segala hal seperti; mengambil kan makanan, mengerjakan tugas, dan lain-lain.

Yang kedua bernama Elvano Michiavelly juga memiliki wajah yang tampan berambut hitam lekat yang sedikit berantakan namun ia kerap bersikap kekanak-kanakan namun ketika sesuatu berhubungan dengan sahabat nya maka ia akan berubah menjadi dingin, tak beda jauh dari Daffin dia juga Menjadikan Alfaris babu cuman bedanya dia slalu menghina Alfaris dan mempermalukan nya.

Yang terakhir bernama Rikki Dayyan memiliki wajah tampan dengan berambut di cat pirang setengah dengan model berantakan dengam berpakaian khas brandal sekolah, walaupun begitu biasanya dia akan bersikap acuh tak acuh tapi saat di ganggu dia akan menjadi ganas,
Dia merupakan pembully Alfaris yang paling parah karena dia membulat Alfaris lewat fisik seperti; memukuli, menendang, dan salah menjadikan Alfaris samsak ketika Alfaris melakukan hal yang menurut salah.

Dengan cepat Rikki menghantamkan kepala Alfaris ke meja dan menumpahkan air minumnya ke kepala Alfaris.

Seisi kelas hanya diam karena jika mereka menolong maka akan menjadi bumerang Bagi mereka.

Alfaris mengangkat wajahnya dan menatap sinis ketiga orang tersebut

"Apa lu liat?! Mau lu gua tinju lagi?!"kata Rikki yang mengambil ancang-ancang untuk memukul Wajak Alfaris namun

Dengan cepat Alfaris menangkap tinju tersebut dan balik menyerang Rikki sampai terpental jauh.

Semua orang terkejut bukan kepalang karena orang yang biasanya lemah bisa melemparkan seseorang seperti itu.

"B-braninya kau!"Elvano dan Daffin mencoba memukul Alfaris secara bersamaan.

Namun hasilnya nihil karena Elvano dibanting hingga mengenai meja dan Daffin ditendang dan terjatuh.

Pemandangan mengejutkan dan menegangkan membuat suasana kelas menjadi mencengkram dengan tatapan sinis Alfaris kepada teman sekelas nya membuat mereka menelan ludah dengan keras.

Tak beberapa lama..

"APA YANG KALIAN LAKUKAN?!"sentak bu Tati memasuki ruangan kelas

"I-ibu Tati?"tanya Rikki dengan wajah cerah mengharap pertolongan

Alfaris✔️Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang