4.Hukuman

4.8K 213 15
                                    


BISMILLAH
.
.
.
HAPPY READING
.
.
.
SELAMAT MENIKMATI

🕊🕊🕊




Kini Kia dan teman teman sedang mengikuti pembelajaran sekolah , Kia menjalani hari harinya dengan ke sabaran jadi Kia tidak merasa lelah hidup di pesantren.


"Ki kamu udah hafal belum Nazoman Alfiah nya?".

"Alhamdulillah udah semua ," ucap Kia di barengi dengan senyuman.

"Ihh aku mah belum tau , susah ngafalin nya juga." keluh El dengan muka yang di tenggelam kan di atas lipatan tangan .

Kia mengusap punggung El agar El bisa lebih semangat menghafal nya .

"El kamu itu harus sabar , kalo sabar semua juga bkal lancar kok".

"Makasih ya ki "

"Iya yaudah sekarang kamu ngafalin lagi , aku mau ke toilet dulu ya ."

Lalu Kia meninggal kan ketiga Sahabatnya di dalam kelas untuk pergi ke toilet.

Di perjalanan menuju toilet Kia tidak sengaja berpapasan dengan seorang Ustadz , Kia yang menyadari itupun menundukan kepalanya.

'Cantik' gumam Ustadz tersebut dalam hati ketika Kia menundukan kepalnya.

"Ustadz Vino," yups nama Ustadz itu adalah Ustadz Vino , dia adalah salah satu Ustadz terganteng dan mapan di pesantren Darul Ulum.

Ustadz Vino yang sedang menatap kia pun terkejut ketika dibelakang sana ada yang memanggil nya.

"Ustadz di cariin Kyai Fari , katanya di tunggu di ruangan Kyai Fari " ucap salah satu Ustadz kepada Vino ketika dia sudah berada di samping Vino.

"Sekarang?" .

"Iya sekarang , yauudah kalau gitu saya duluan ya tadz. Assalamualaikum", ucap nya lalu meninggal kan Uatadz Vino di sana sendiri .

Kia yang sudah berada di dalam toilet langsung membenar kan kerudung nya .

"Ehh teh Kia ",ucap slah satu santriwati yang jabatan nya di bawah Kia .

Kia hanya melemparkan senyuman nya .

Kia adalah salh satu orang yang sangat bar bar tapi karna Kia baru -baru berada di lingkungan Psantren jadi Kia blum menunjukan sikap aslinya.

.
.
.
.
.
.
.

Ketika Kia ingin melaksanakan kajian shore , Kia lupa membawa Kitab nya , karna tadi Kia terburu buru.

"Heyy .. anter yu ke kamar , soalnya Kia lupa bawa kitab ".

"Yaudah sama Alda aja soalanya Alda mau bawa pulpen" .

Ketika Alda dan Kia keluar dari Aula , Ustadz yang akan mengisi kajian sore sudah datang , alhasil Alda dan Kia berlari menuju Asrama yang jaraknya lumayan jauh.

"Alda cepet Ustadz Vino nya udah ada ," ucap Kia sambil berlari .

"Iya ini juga udah maksimal Ki".

Mine (Hiatus)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang