32. Tentang Agharna dan seorang gadis

70K 7.8K 706
                                    



Maaf baru bisa update, kalian Taulah kakak aku mau nikah wkwk, akhir-akhir ini sibuk.

Kalian pasti liat di story Instagram wkwk

Dah itu aja, kayaknya aku baru bisa update lagi beberapa hari kemudian

Happy reading ❤️

🧛‍♂️🧛‍♂️🧛‍♂️

Tinggal seminggu lagi, Alora dan Agharna akan menggelar resepsinya. Gadis itu mengunjungi rumah Puput.

"Put, nih undangan buat lo." Alora menghampiri Puput.

Puput yang sedang menulis tugas  menerima undangan itu.

"Buset resepsinya jauh amat, ini mata gue gak salah liat!" pekik Puput.

"Gak lah, lo lupa suami gue bule?"

"Cielah udah nyebut suami," ejek Puput.

"Jangan lupa datang."

"Iya-iya gue bakalan datang asalkan-"

"Tenang aja, tiket ditanggung Agharna sekeluarga," ucap Alora sudah menebak pikiran Puput.

"Yeyyyy dapat anugerah alias anu gratis!"

Alora memutar bola matanya malas, sahabatnya itu sangat menyukai gratisan. Motto Puput adalah selagi itu gratis untuk apa buang-buang duit sendiri.

"Giliran dikasih gratis kek orang kesurupan kayak gak punya duit aja buat ke sana," cibir Alora.

"Punya sih, tapi duit lo lebih banyak apalagi  suami lo."

"Ajak sekalian gebetan lo."

"Jelas dong. Eh lo undang siapa aja?"

"Sahabat gue kan cuma lo, mau undang siapa lagi coba?"

"Anak-anak organisasi yang lo masuki Ra, misalnya anak BEM?"

"Gak usah, lagian gue gak terlalu akrab sama mereka."

"Gak mau ngundang Agam, cowok yang naksir lo?"

"Lo pikir Agharna bakalan ngizinin? Asal lo tau dia pernah marah karena kejadian di kantin waktu itu."

Puput hanya menganggukkan kepalanya.

"Maklum sih kalau dia marah, mana ada suami yang gak marah kalau istrinya diinginkan cowok lain."

"Tuh tau."

"Lo sendiri kapan berangkat?"

"Gue sama Agharna rencananya besok udah berangkat bareng keluarga gue."

"Gue ikut dong, sekalian aja berangkatnya. Kalau gue berdua ayang gak seru."

"Terserah lo. Besok jadwal penerbangan siang. Lo ke rumah gue aja."

"Tapi resepsi lo kan udah dilaksanakan Ra, kok dua kali?"

"Mertua gue yang mau, keluarga besar Agharna dari pihak ayah kan orang Amerika, mereka mau ngerayain pernikahan anak tunggal mereka di sana karena keluarga besar mereka dominan di Amerika."

"Okedeh."

🧛‍♂️🧛‍♂️🧛‍♂️

"Kamu ngundang siapa aja?" tanya Agharna  saat mereka menonton tv bersama.

AGHARNA (Sang Bulan)Onde as histórias ganham vida. Descobre agora