TIGAPULUH

11K 954 31
                                    

dalam Tidurnya lelaki yang memakai bando kelinci itu terbangun merasakan orang di sebelahnya tidak ada di tempat. Terdiam sebentar mengumpulkan nyawa, ia beranjak melihat jam menunjukan pukul 23:55 AM, lima menit lagi menuju tengah malam dan di mana gadisnya?

melirik ke arah jendela, Lintang melihat sebuah kaki berayun di atas balkon. kaki nya pun berjalan menuju balkon begitu sampai bibir Lintang melengkung membentuk senyum menatap punggung seseorang. sedang apa gadis itu tengah malam berada di balkon?

Lintang menghampiri, mengelus rambut Tiara membuat sang empu tersentak dan nyaris jatuh ke bawah.

"ish ngagetin!"

Lintang terkekeh pelan dan duduk di samping Tiara. "kenapa belum tidur, hm?"

"gue lagi ngeliatin galaksi tetangga, liat deh cantik banget kan?" tunjuk Tiara pada Galaksi Andromeda yang begitu jelas terpampang di langit malam.

"iya cantik sama kayak kamu..." Bisik Lintang di telinga Tiara.

"Kamu punya cita-cita?" Tanya Lintang membuka obrolan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

"Kamu punya cita-cita?" Tanya Lintang membuka obrolan.

"Punya." Jawab Tiara sambil terus menatap indahnya Galaksi Andromeda.

"Apa? Kok di ajak kuliah gak mau? Kan bisa belajar sambil ngurus anak, Ngejar cita-cita di bantu suport anak dan suami." Lintang menyelipkan anak rambut ke belakang telinga Tiara agar bisa jelas menatap sang istri dari samping.

"kalo pun gue kuliah, 99,9% ijazah nya gak bakal keterima di tempat yang ingin gue kerja." sanggah Tiara, lalu melirik Lintang sebentar sambil senyam-senyum.

"emang pengennya kerja dimana?"

"jadi anggota NASA." ujar Tiara sembari menunjuk deretan gigi. "dari dulu gue kepengen gabung jadi anggota NASA tapi di antara syarat untuk gabung itu harus menjadi warga negara Amerika, gue mana mungkin pindah negara ninggalin Indonesia apalagi sampe ninggalin orang ini." Tiara menyenggol lengan.

"jangan kayak gitu gue jadi baper." Lintang menirukan suara perempuan dan membalas senggolan Tiara dengan agak kencang. sampai akhirnya mereka saling menyenggol.

"pantesan gue sering mergokin kamu nonton live NASA, pengen jadi astronot?"

"enggak, gue pengen nya jadi seorang astronom."

"gue doain semoga kamu bisa jadi astronom."

"Amin. makasih doanya."

lama menatap Galaksi Andromeda dan sekarang Galaksi itu mulai hilang karna tertutup awan hitam. tapi Tiara sangat puas bisa melihat nya dengan jelas.

"gue pernah baca artikel katanya ada bintang yang ukuran nya lebih besar dari matahari itu bener?" Tanya Lintang.

"iya, bintang sephenson 2-18 itu Bintang paling besar dengan jarak 19. 800 tahun cahaya dari bumi. gak kebayang besar segimana."

LINTANG | E N DWhere stories live. Discover now